Total Tayangan Laman

Laman

Senin, 25 Januari 2021

SOAL PAS KELAS 11 SEMESTER 1 SEJARAH INDONESIA

 

  1. Bangsa Eropa melakukan penjelajahan samudera hingga ke daerah Timur dengan tujuan awalnya untuk …

    1. Mencari rempah rempah 

    2. Mencari harta karun 

    3. Mencari budak 

    4. Mencari sumber emas 

    5. Mencari daerah jajahan 

Jawab A

  1. Semboyan bangsa barat yang biasa disebut dengan “ Gold” mempunyai arti untuk …

    1. Mencari rempah rempah 

    2. Mencari harta karun 

    3. Mencari budak 

    4. Mencari Kekayaan  

    5. Mencari daerah jajahan 

Jawaban D

  1. Semboyan bangsa barat yang digunakan untuk menyebarkan agama Kristen ke seluruh dunia adalah …

    1. Gold 

    2. Glory 

    3. Gospel 

    4. Genoside 

    5. Gilda 

Jawab C

  1. Semboyan yang digunakan oleh bangsa barat yang mempunyai arti untuk mencari kejayaan di tempat lain diluar negaranya disebut dengan …

    1. Gold 

    2. Glory 

    3. Gospel 

    4. Genoside 

    5. Gilda 

Jawab B

  1. Salah satu benua di dunia ini diambil dari nama penemunya. Tokoh yang namanya dijadikan nama benua yang di temukan adalah … 

    1. Cristpoher Columbus 

    2. Vasco da Gama 

    3. Amerigo Vespuci 

    4. Cornelis de Houtman 

    5. Ferdinand Maghelaens 

Jawab C

  1. Daerah di afrika bagian selatan yang sebelumnya dikenal sebagai daerah yang tidak bias dilewati karena mempunyai karakter alami yang sangat berbahaya sering disebut daerah…

    1. Gibraltar 

    2. Kalikut 

    3. Malaka 

    4. Cape town 

    5. Laut Merah 

Jawab

  1. Perkembangan dalam bidang tekhnologi yang terjadi di Eropa membuat gairah untuk melakukan ekpedisi ke dunia timur semakin besar. Hal ini dibuktikan dengan di temukannya alat penunjuk arah yaitu  …

    1. Peta 

    2. Thermometer 

    3. Kompas 

    4. Barometer 

    5. Anemometer 

Jawab C

  1. Indonesia merupakan nama yang muncul di akhir tahun 1800-an. Sebelumnya daerah Indonesia disebut dengan …

    1. Malaya 

    2. Nusantara 

    3. Hindia Belanda 

    4. Nusa Indah 

    5. Indo Australia 

Jawab B

  1. Salah satu penyebab dari penjeljahan ke dunia timur yang dilakukan oleh masyarakat Eropa adalah jatuhnya pusat perdagangan mereka yaitu …

    1. Selat Malaka 

    2. Kota Lisboa 

    3. Cape town 

    4. Konstantinopel 

    5. Kota Yunani 

Jawab D

  1. Filiphina merupakan salah satu daerah yang pernah dikunjungi oleh para penjelajah samudra dari Eropa. Nama lain dari daerah ini adalah …

    1. Kepulauan Masava 

    2. Kepulauan Guam 

    3. Kepulauan Indoonesia 

    4. Kepulauan Karibia 

    5. Kepualaun Mariana 

Jawab A 

  1. EIC merupakan kongsi dagang atau perusahaan dagang yang berkembang di Asia. EIC dimiliki oleh …

    1. Kerajaan Spanyol

    2. Kerajaan Belanda 

    3. Kerajaan Perancis 

    4. Kerajaan Yunani 

    5. Kerajaan Inggris 

Jawab E 

  1. Penjajahan yang pertama kali di Indonesia terjadi masa Belanda . Belanda mendarat ke Indonesia untuk yang pertama kali dipimpi oleh …

    1. Cristpoher Columbus 

    2. Vasco da Gama 

    3. Amerigo Vespuci 

    4. Cornelis de Houtman 

    5. Ferdinand Maghelaens 

Jawab D

  1. Oragnisasi VOC merupakan organisasi yang didirikan Belanda pertama kali. Organisasi ini bergerak di bidang …

    1. Keagamaan 

    2. Pendidikan 

    3. Perdagangan 

    4. Pelayaran 

    5. Social budaya 

Jawab C

  1. Setiap organisasi selalu mempunyai pemimpin yang ditunjuk untuk mengelola. Gubernur Jenderal yang ditunjuk untuk mengelola VOC pertama kali adalah …

    1. J. Piter Soen Coen 

    2. Herman Daendels 

    3. Thomas Rafles 

    4. Lauren Rael 

    5. Pieter Both 

Jawab E 

  1. Hak istimewa yang dimiliki oleh VOC yang digunakan untuk memperkuat kedudukannya adalah …

    1. Hak Guna Usaha 

    2. Hak Tawan Karang 

    3. Hak Fidusia 

    4. Hak Octorai 

    5. Hak agrarian 

Jawab D

  1. Pada massa Belanda di bangun banyak sekali Infrasturktur yang berarsitek Barat, selain itu juga di bangun jalan-jalan untuk menunjang mobilisasi rempah-rempah. Tokoh yang mebangun jalan Pos dari anyer sampai Panarukan adalah …

    1. J. Piter Soen Coen 

    2. Herman Daendels 

    3. Thomas Rafles 

    4. Lauren Rael 

    5. Pieter Both 

Jawab B 

  1. Kekejaman yang dilakukan oleh Belanda tidak hanya dengan penyiksaan namun juga dengan Kerja Paksa. Kerja paksa zaman pendudukan Belanda Disebut dengan …

    1. Romusha 

    2. Rodi 

    3. Culturstesel 

    4. landrente 

    5. Tanam Paksa 

  2. Kerajaan Inggris juga pernah menguasai Indonesia dengan wakilnya yang bernama Thomas Raflles. Salah satu hasil karya dari Thomas Rafles adalah buku…

    1. Andai aku Belanda 

    2. Multatuli 

    3. history Of Java 

    4. max Havelar 

    5. Ideen 

Jawab C 

  1. Selain merintis buku Rafles juga merintis sebuah taman yang dapat digunakan sebagai tempat penelitian. Rintisan Rafles Ini adalah … 

    1. Kebun Raya Surabaya

    2. Kebun Raya Jakarta 

    3. Kebun raya Yogyakarta 

    4. Kebun raya Bogor 

    5. Kebun raya sumba 

Jawab D 

  1. Agama Kristen katholik merupakan agama yang dibawa oleh bangsa Portugis ke Negara tujuannya. Kaum pembawa agama ini disebut dengan …

    1. Ulama 

    2. Brahmana 

    3. Zending 

    4. Misionaris 

    5. Biksu 

jawab D

  1. Kerajaan Matar Islam pernah melakukan serangan yang sangat besar ke pasukan VOC. Serangan ini dilakukan pada maasa pemerintahan …

    1. Sultan Nuku 

    2. Raden Fatah 

    3. Sultan Hamengkubuwono I 

    4. Sultan Agung 

    5. Sultan Ageng 

Jawab D 

  1. Kerajaan Makasar juga melakukan serangan terhadap para penjajah. Raja yang mendapat Julukan ayam Jantan dari Timur adalah …

    1. Sultan Nuku 

    2. Raden Fatah 

    3. Sultan Hamengkubuwono I 

    4. Sultan Agung 

    5. Sultan Hasanudin 

Jawab E 

  1. Organisasi Budi Utomo merupakan organisasi Nasional yang pertama di Indonesia. Hari lahirnya Budi Utomo 20 Mei kemudia diperingati sebagai …

    1. Hari Kesaktian Pancasila 

    2. Hari Kebangkitan Nasional 

    3. Hari sumpah Pemuda 

    4. Hari peringatan Reformasi 

    5. Hari Kemerdekaan Indonesia 

Jawab B

  1. Budi Utomo yang merupakan organisasi besar lahir dari para mahasiswa Indonesia yang mendapat pendidikan di sekolah yang bernama…

    1. Eurospeesch Lagere School (ELS) 

    2. Hollandsch Inlandsche School (HIS) 

    3. Hollandsch Chineesche School (HCS) 

    4. Meer Uitgebreid Lager Onderwijs (MULO)

    5. School tot Opleiding van Indische Artsen (STOVIA)

Jawab E

  1. Budi Utomo merupakan organisassi yang bertujuan memajukan Indonesia. Salah satu tokoh yang mendirikan organisasi Budi Utomo adalah … 

    1. Dr Sutomo 

    2. Haji Samnhudi 

    3. Douwes Dekker 

    4. Cokroaminoto 

    5. Hasyim Ashari 

Jawab A

  1. Tujuan utama di bentuknya organisasi Budi Utomo adalah untuk memajukan Indonesia pada Bidang …

    1. Perdagangan 

    2. Pelayaran 

    3. Pendidikan 

    4. Politik 

    5. Sosial dan Budaya 

Jawab C 

  1. Sarekat Islam merupakan organisasi rakyat yang berbasis pada agama. Sebelum bernama Sarekat Islam organisasi ini bernama …

    1. Sarekat Umat Islam 

    2. Sarekat Dasar Islam 

    3. Sarekat Dagang Islam 

    4. Sarekat Masyarakat Islam 

    5. Sarekat Persatuan Islam 

Jawab C

  1. Sarekat Islam semula adalah sebuah Koperasi para pengusaha yang berada di Kota …

    1. Kota semarang 

    2. Kota Magelang 

    3. Kota Jakarta 

    4. Kota Solo 

    5. Kota Bandung 

Jawab D 

  1. Sarekat Islam merupakan organisassi yang di bentuk untuk menguatkan ekonomi masyarakat Islam atau Pribumi. Tokoh yang mendirikan diantaranya …

    1. Dr Sutomo 

    2. Haji Samnhudi 

    3. Douwes Dekker 

    4. Cokroaminoto 

    5. Hasyim Ashari

Jawab B 

  1. Organisasi Perhimpunan Indonesia merupakan organisasi perjuangan yang di lakukakn di Belanda. Organisasi ini merupakan prakarsa dari …

    1. Dr Sutomo 

    2. Haji Samnhudi 

    3. Douwes Dekker 

    4. Cokroaminoto 

    5. Soetan Kasayangan 

Jawab E 

  1. Indische Partij Merupakan organisasi yang mempunyai sifat Nonkooperasi. Sebutan untuk para pendiri organisassi Indische Partij adalah…

    1. Tiga Kebaikan 

    2. Tiga Serangkai 

    3. Tiga Pemimpin 

    4. Tiga Utusan 

    5. Tiga Mahasiswa 

Jawab B 

  1. Ki Hajar Dewantara merupakan seorang yang menjadi tikoh pendidikan Nasional yang sangat Terkenal. Nama asli beliau adalah …

    1. Douwes Dekker 

    2. Cipto Mangun Kusumo 

    3. Soetan Kasajangan 

    4. Suwardi Suryaningrat 

    5. H.O.S Cokroaminoto 

Jawab D

  1. Organisasi Taman Siswa merupakan lembaga pendidikan yang langsung menyassar masyarakat Pribumi. Organisassi ini dibentuk oleh …

    1.  Douwes Dekker 

    2. Cipto Mangun Kusumo 

    3. Soetan Kasajangan 

    4. Suwardi Suryaningrat 

    5. H.O.S Cokroaminoto

Jawab D

  1. Lagu Indonesia Raya Merupakan lagu Kebangsaan Indonesia. Lagu ini pertama kali diperkenalkan dan dikumandangkan pada peristiwa sumpah pemuda yang di ciptakan oleh … 

    1. Douwes Dekker 

    2. Cipto Mangun Kusumo 

    3. Wage Rudolf Supratman 

    4. Suwardi Suryaningrat 

    5. H.O.S Cokroaminoto

Jawab C 

  1. Organisasi Nahdathul Ulama merupakan organisassi yang bermotif agama Islam. Pendiri dari organisasi ini salah satunya adalah …

    1. Hasyim Ashari 

    2. Cipto Mangun Kusumo 

    3. Wage Rudolf Supratman 

    4. Suwardi Suryaningrat 

    5. H.O.S Cokroaminoto

Jawab A 

  1. Ada beberapa organisasi perjuangan yang bermotif agama, salah satunya adalah organisasi Muhammadiyah yang bertujuan untuk memurnikan ajaran Islam. Organisasi ini di prakarsai oleh …

    1. Hasyim Ashari 

    2. Cipto Mangun Kusumo 

    3. Wage Rudolf Supratman 

    4. Suwardi Suryaningrat 

    5. Ahmad Dahlan 

Jawab E 

  1. Jepang datang ke Indonesia setelah menghancurkan pangkalan laut Amerika Serikat yang berada di Hawai yang bernama …

    1. Cyene Mountain 

    2. Siachen Glacier 

    3. Pearl Harbour 

    4. Diego Garcia 

    5. Dugway Proving 

Jawab C

  1. Organisasi yang kemudian akan menjadi organisasi pemberontakan di masa yang akan datang yang juga pernah ikut berjuang pada masa pergerakan nasional adalah …

    1. Parindra 

    2. Partindo

    3. PKI 

    4. Muhammadiyah 

    5. Nahdatul Ulama 

Jawab C 

  1. Jepang pernah menguasai Indonesia selalma beberapa tahun. Kerja paksa yang terjadi pada masa Jepang adalah…

    1. Kerja Rodi 

    2. Romusha 

    3. Landrente 

    4. Tanam Paksa 

    5. Penyerahan Wajib 

Jawab B

  1. Jepang datang ke Indonesia awalnya dengan menawarkan persahabatan dan perlindungan. Hal ini dapat dilihat dengan gerakan …

    1. Tiga A 

    2. Pembaharuan 

    3. Soisal 

    4. Putera 

    5. Heiho 

Jawab A

  1. Apa saja latar belakang penjelajahan Samudera yang dilakukan oleh bangsa Barat? (5)

  2. Hak istimewa yang dimiliki oleh VOC diantaranya !(4)

  3. Sebutkan isi sumpah pemuda tanggal 28 Oktober 1928 secara lengkap!

  4. Sebutkan beberapa kebijakan nyata yang dilakukan oleh Daedels di Indonesia !(3)

  5. Bagaimana pendapatmu mengenai penjajahan yang terjadi di seluruh dunia ? (buatlah dalam ringkasan minimal 4 Alinea)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar